Suhu kaca yang meningkat akan mempengaruhi struktur karet wiper.
Akan lebih baik jika mencari parkir mobil yang teduh.
Baca Juga: Karet Wiper Berbahan Silikon Dianggap Lebih Baik, Ternyata Karena Ini
"Baik musim hujan dan musim kemarau, karet wiper yang sudah kotor namun dibiarkan saja akan mengoksidasi karet sehingga jadi mudah rusak," tambah Suhendra.
Penggantian karet wiper idealnya dilakukan setiap 6 bulan sekali.
Itulah penyebab yang membuat karet wiper jadi mudah mengeras.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR