Mantan pembalap tim McLaren itu pun khawatir, bahwa timnya sedang terpecah dan punya rasa saling tidak percaya.
"Tapi kami masih juara dengan banyak gelar, hanya saja kami tak mencapainya sekarang, kami tak mencapainya tahun lalu," sambungnya.
"Tapi bukan berarti kami tak bisa membetulkannya untuk lanjut maju," jelas pembalap dengan nomor 44 tersebut.
Saat ini tim Silver Arrow sedang menyiapkan perombakan total mobil W14.
Selain tampilan sidepod, kabarnya ada banyak komponen aerodinamika baru yang akan tampil dalam beberapa seri ke depan di F1 2023.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
Sumber | : | planetf1.com,BBC.com |
KOMENTAR