Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Apa Benar Aki Basah Mulai Soak Cukup Kuras Air Aki Biar Normal Lagi?

Ryan Fasha - Jumat, 3 Maret 2023 | 18:00 WIB
Aki Mobil yang Dilapisi Peredam Panas Bawaan dari Pabrik
Radityo Herdianto / GridOto.com
Aki Mobil yang Dilapisi Peredam Panas Bawaan dari Pabrik

"Tujuan dari menguras air aki itu hanya membuang residu kotoran timah plat cell yang rontok," jelas Sahrudin.

Aki yang soak harus segera diganti dengan yang baru agar kelistrikan mobil kembali normal.

perhatikan kuantitas air aki
ryan/gridoto.com
perhatikan kuantitas air aki

Baca Juga: Jaga Kebersihan Terminal Aki Mobil, Cegah dari Penurunan Fungsi

Sebenarnya cara merawat aki basah mobil agar enggak mudah soak itu cukup mudah.

"Pastikan air aki selalu berada di ambang batas yanh sudah ditentukan dan jangan sampai berkurang drastis," terangnya.

Jika aki kekurangan arus listrik bisa kita lakukan cas ulang dan sebaiknya jangan menambahkan beban aksesoris kelistrikan berlebihan.

"Aksesori kelistrikan berlebihan membuat kinerja aki menjadi lebih berat, jadi sebaiknya hindari itu," tutup Sahrudin.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ada Skid Plate sampai Knalpot, Ini Daftar Aksesori Resmi Yamaha WR155R Plus Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa