Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi Mobil Listrik

Komparasi Tenaga MG4 EV VS IONIQ 5 VS bZ4X, Siapa Paling Oke?

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 27 Februari 2023 | 17:57 WIB
Mobil baru listrik MG4 EV.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Mobil baru listrik MG4 EV.

Selanjutnya ada Hyundai IONIQ 5 spek Indonesia yang mendapatkan dua pilihan baterai dan satu motor listrik penggerak roda belakang.

Jika dipadukan dengan baterai Standard Range 58 kWh, motor listrik yang didapat IONIQ 5 bertenaga 167 dk dan bertorsi 350 Nm.

Toyota bZ4X
Rianto Prasetyo/GridOto.com

Baca Juga: MG Perkenalkan Crossover MG4 EV di IIMS 2023, Begini Spesifikasinya!

Nah ketika dipadukan baterai Long Range 72,6 kWh, tenaga motor listriknya naik menjadi 214 dk tapi torsinya tetap sama.

Dibandingkan dengan MG4 EV, motor listrik IONIQ 5 Standard Range tenaganya sama tapi memuntahkan torsi lebih besar 100 Nm.

Lalu kalau dengan Toyota bZ4X, ia memiliki satu motor listrik penggerak roda depan bertenaga 150 kW atau 201 dk dan torsi 266 Nm.

Tenaga bZ4X boleh kalah dari IONIQ 5 Long Range, tapi bZ4X bisa mengungguli MG4 EV dari segi tenaga dan torsi.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa