Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2023

Lin Jarvis Komentari Nasib Rivalnya, Bos Yamaha Ini Ingin Honda Balik ke Papan Atas MotoGP

Rezki Alif Pambudi - Kamis, 23 Februari 2023 | 20:05 WIB
Bos Yamaha Lin Jarvis ikutan prihatin Honda terpuruk di MotoGP dalam beberapa tahun terakhir
MotoGP.com
Bos Yamaha Lin Jarvis ikutan prihatin Honda terpuruk di MotoGP dalam beberapa tahun terakhir

Nama besar rivalnya sangat penting untuk bisa kembali ke papan atas, karena mereka juga punya basis penggemar besar.

Ketimbang tampil bagus karena Honda di bawah, lebih baik bersaing di atas dan menunjukkan tontonan menarik.

"Lima tahun lalu F1 bermasalah, kami jadi referensi. Kami harus lebih aktif. Valentino takkan kembali, kita harus terbiasa," sambungnya.

"Kita butuh Marc dan kita butuh Honda kembali ke permainan. Honda adalah referensi penting dan mereka sedang tidak di posisinya," tegasnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Produk Lengkap Aspira Kasih Banyak Potongan Harga di Event GJAW 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa