Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Adanya Teknologi Mild Hybrid, Suzuki Grand Vitara Ketambahan Fitur Ini

Radityo Herdianto - Selasa, 21 Februari 2023 | 10:00 WIB
Suzuki Grand Vitara
Radityo Herdianto / GridOto.com
Suzuki Grand Vitara

Lanjutnya, regenerative braking menghasilkan energi listrik yang dialirkan ke baterai lithium-ion.

Selain itu, energi listrik juga dialirkan ke komponen aki 12 volt.

"Saat kondisi mesin mobil mati, elektrikal mobil termasuk AC tetap menyala untuk menjaga kenyamanan," jelas Joshi.

Mesin Suzuki Grand Vitara 2023
Dwi Wahyu R./GridOto.com

Baca Juga: Hadir di IIMS 2023, Begini Cara Kerja Hybrid Suzuki Grand Vitara

"Elektrikal tersebut mendapat pasokan listrik dari aki yang diisi oleh baterai," sambungnya.

Dengan begitu, konsumsi bahan bakar bisa lebih ditekan saat mesin mati namun tetap menjaga kenyamanan di dalam kabin.

"Jika baterai kurang dari 3 bar Auto Start-Stop tidak aktif karena kapasitas listrik kurang," ujar Joshi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menghafal Singkatan-singkatan Jalan Tol di Indonesia, Cipali Kerap Salah Arti

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa