Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pakai CVT Lebih Pendek, Segini Bobot Roller Yamaha Grand Filano

Isal - Kamis, 16 Februari 2023 | 07:40 WIB
Ilustrasi roller pada motor matic Yamaha
Isal/GridOto.com
Ilustrasi roller pada motor matic Yamaha

Baca Juga: Tips Servis CVT Vespa Matic, Ini Panduan Ganti Roller Agar Akselerasi Lebih Enteng

"Supayanya tenaganya lebih merata, maka digunakan roller lebih berat seperti roller 14 gram ini," tambahnya.

Menurut Ferry, jika CVT sudah pendek dan roller terlalu ringan akan membuat sebaran tenaga jadi kurang merata.

"Kalau torsinya sudah kuat karena efek CVT lebih pendek ditambah pakai roller yang lebih ringan, tenaga pada RPM bawahnya jadi galak banget, sedangkan RPM atasnya kurang," tutupnya saat ditemui di Yamaha Flagship Shop (FSS) Cempaka Putih, Jakarta Pusat.

Nah, itu tadi bobot roller Yamaha Grand Filano dan alasan mengapa rollernya lebih berat dari Yamaha FreeGo.

CVT Yamaha Grand Filano yang lebih pendek dari Yamaha FreeGO
Isal/GridOto.com
CVT Yamaha Grand Filano yang lebih pendek dari Yamaha FreeGO

Baca Juga: Tips Servis CVT Motor Matic, Ini Kelebihan Pakai Roller Sliding

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa