Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2023

Michele Pirro Sebagai Pembalap Terkencang, Top Speed Yamaha Terus Meningkat di Sesi Tes Shakedown MotoGP 2023

Rezki Alif Pambudi - Selasa, 7 Februari 2023 | 19:40 WIB
Michele Pirro jadi pembalap tercepat pada tes shakedown MotoGP 2023 di Sirkuit Sepang
MotoGP.com
Michele Pirro jadi pembalap tercepat pada tes shakedown MotoGP 2023 di Sirkuit Sepang

Baca Juga: Ikut Tes Shakedown MotoGP 2023, Michele Pirro Kesal Diteror Terus Oleh Pecco Bagnaia dan Enea Bastianini

Angka ini semakin mendekati top speed Enea Bastianini di MotoGP Malaysia 2022 lalu, dengan 336,4 km/jam.

Sinyal bagus buat Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli yang sejak lama mengeluhkan top speed Yamaha.

Sedangkan selanjutnya ada Augusto Fernandez yang terus berusaha memaksimalkan waktunya untuk mempelajari motor KTM RC16.

Fernandez mampu mempertahankan kecepatannya untuk menempel posisi Crutchlow dan Pirro sejak hari pertama tes.

Sedangkan di posisi kelima ada Lorenzo Savadori dengan motor C Aprilia, diikuti oleh Lorenzo Stefan Bradl di posisi keenam.

Sampai hari ketiga tes, hanya Ducati dan Honda yang tampaknya tak banyak menampilkan komponen baru pada motornya.

Yamaha sempat mencoba beberapa fairing dan swing arm, KTM mencoba banyak fairing, sedangkan Aprilia mencoba beberapa komponen aerodinamika unik sejak hari pertama.

Honda dan Ducati mungkin saja baru akan menunjukkan komponen barunya pada tes resmi akhir pekan ini (10-12 Februari 2023).

Berikut hasil lengkap hari ketiga tes shakedown MotoGP 2023:

Hasil hari ketiga tes shakedown MotoGP 2023 di Sirkuit Sepang
GPOne.com
Hasil hari ketiga tes shakedown MotoGP 2023 di Sirkuit Sepang

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga Toyota Alphard Gen 1 Bekas, Mobil Keluarga Mewah Terjangkau

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa