"Belum pernah lihat kejadian mobil listrik korsleting karena hujan, korsleting sekalipun circuit breaker ini langsung memutus aliran listrik," jelas Bonar.
"Powertrain energi listrik mati total untuk mencegah kerusakan dan korsleting," terusnya.
Selain itu, konstruksi baterai ditanam di bagian yang tertutup.
Baca Juga: Merawat AC Mobil Listrik Cukup Mudah, Lakukan 3 Hal Berikut Ini
Bonar mengklaim pabrikan mobil listrik sudah menguji baterai dalam segala kondisi.
"Termasuk direndam air juga aman meski mobil listrik tidak dirancang untuk menerjang genangan air seperti mobil pada umumnya," tekan Bonar.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR