Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Cuma Kena Paku, Dari Sini Tekanan Ban Mobil Juga Bisa Berkurang

Ryan Fasha - Rabu, 21 Desember 2022 | 21:00 WIB
Ilustrasi roda mobil
Paultan
Ilustrasi roda mobil

Memperbaikinya harus membuka ban dengan pelek.

Lihat kondisi bibir ban yang menempel dengan pelek.

Ilustrasi pelek mobil yang kotor
istimewa
Ilustrasi pelek mobil yang kotor

Baca Juga: Ada Tulisan MOE-S Pada Ban Mobil Listrik Mercedes-Benz, Ini Artinya

"Kalau ada bagian yang enggam rata berarti ada yang salah pada ban tersebut, bisa jadi lapisan penguat ban melengkung," tegasnya.

Bisa juga karena pelek yang peang sehingga ada celah yang memungkinkan angin keluar.

Pada bagian bibir pelek bisa juga terdapat kotoran karet ban yang lama.

Bersihkan bagian bibir pelek dari kotoran hingga bersih.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Perlu Tahu, Ini Patokan Kapan Waktu yang Pas Ganti Air Radiator Mobil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa