Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Mesin Honda Jazz GK5 Ini Diupgrade Simpel Buat Harian

Luthfi Abdul Aziz - Rabu, 23 November 2022 | 08:15 WIB
Modifikasi Honda Jazz GK5 ini juga sudah upgrade mesin dan kemasan interior
Xo-autosport
Modifikasi Honda Jazz GK5 ini juga sudah upgrade mesin dan kemasan interior

Sayangnya belum diketahui total tenaga mesin berkode L15A, harusnya bisa lebih besar dari proprosi standar di angka 117 dk.

Tak sekadar mengoprek mesin, kemasan kabin Compact Hatchback Honda ini juga enggak luput dari sentuhan dengan aura racing.

Tampilan kabin modifikasi Honda Jazz GK5 pancarkan aura racing yang kuat
Xo-autosport
Tampilan kabin modifikasi Honda Jazz GK5 pancarkan aura racing yang kuat

Mulai dari sepasang jok depan diganti dengan model semi bucket lansiran Recaro TS-G Alcantara lengkap dengan seat belt Takata.

Bagian lain yang diubah adalah setir balap buatan Takata, indikator tambahan dari Defi Sport, serta tuas transmisi dari K-Tuned.

Baca Juga: Pelek Rally Jadul Bikin Visual Jazz GK5 Lebih Unik dan Bikin Melirik

Baca Juga: Modifikasi Honda Jazz GK5 Pilih Down Grade Tapi Malah Makin Keren

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aion V Resmi Launching di GJAW 2024, Harga Enggak Sampai Rp 500 Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa