Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2022

Honda Civic RS e:HEV Sapa Malaysia, Ini Bedanya Dengan RS Mesin Turbo

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 16 November 2022 | 21:15 WIB
Honda Civic RS e:HEV telah resmi meluncur di Malaysia sebagai mobil baru.
Honda Malaysia
Honda Civic RS e:HEV telah resmi meluncur di Malaysia sebagai mobil baru.

Di sisi lain, Civic RS e:HEV mendapatkan mesin empat silinder siklus Atkinson berkapasitas 1.993 cc dan dua motor listrik.

Mesinnya saja menghasilkan tenaga 140 dk dan torsi 189 Nm, tapi dibantu oleh motor listrik bertenaga 181 dk dan bertorsi 315 Nm.

Interior Civic RS e:HEV dapat instrumen digital.
Honda Malaysia
Interior Civic RS e:HEV dapat instrumen digital.

Baca Juga: Rincian Biaya Servis Honda Civic RS dari Baru sampai 100 Ribu KM

Honda Malaysia menyebut Civic RS e:HEV bisa berakselerasi lebih kencang dari Civic RS mesin turbo dengan klaim akselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 7,9 detik.

Selain mesin, Civic RS e:HEV bisa dibedakan dari penggunaan emblem Honda biru, aksen ekterior chrome, dan pelek 18 inci dual tone.

Fiturnya juga lebih lengkap dari Civic RS mesin turbo dengan tambahan Key Card, layar instrumen digital 10,2 inci, Active Noise Control, serta Wireless Charger.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa