"Sementara kalau slang radiator bawaan pabrik umumnya hanya satu atau dua lapis saja," tegasnya.
Tapi slang radiator aftermarket ini bukan berarti bisa mendinginkan mesin lebih cepat.
"Karena ada anggapan kalau slang radiator aftermarket ini bisa jauh lebih dingin mendinginkan motor," sambung Vincent lagi.
"Untuk mendinginkan motor itu semua bergantung pada jenis coolant dan kualitasnya, jadi intinya adalah slang radiator aftermarket ini bisa lebih awet dari standarnya," tutupnya.
Baca Juga: Tips Servis CVT Yamaha Aerox, Segini Biaya Ganti Roller Set
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR