Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

World Superbike Mandalika 2022

Weekend Sempurna untuk Toprak Razgatlioglu, Sapu Bersih Tiga Balapan World Superbike Mandalika 2022

Muhammad Rizqi Pradana - Minggu, 13 November 2022 | 20:45 WIB
Toprak Razgatlioglu cetak weekend sempurna di World Superbike Mandalika 2022, semua balapan disapu bersih.
Pradana/GridOto.com
Toprak Razgatlioglu cetak weekend sempurna di World Superbike Mandalika 2022, semua balapan disapu bersih.

Dengan selisih 66 poin setelah Race 2, Alvaro Bautista berhasil mengunci gelar juara dunia Superbike 2022 di balapan terakhir seri ke-11 WorldSBK Indonesia 2022 itu.

Total 62 poin yang tersedia di World Superbike Australia 2022, tidak cukup memberikan Toprak kesempatan matematis untuk membalikkan keadaan.

Toprak Razgatlioglu merayakan weekend sempurna di World Superbike Mandalika 2022 bersama tim PATA Yamaha with BRIXX dan BoD PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
PATA Yamaha with BRIXX
Toprak Razgatlioglu merayakan weekend sempurna di World Superbike Mandalika 2022 bersama tim PATA Yamaha with BRIXX dan BoD PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).

"Kami memang kehilangan gelar juara dunia tahun ini, tapi saya tidak bisa berbuat lebih banyak lagi setelah memenangkan ketiga balapan," ucap pembalap Turki tersebut.

"Yang jelas, sirkuit Mandalika kini menjadi salah satu favorit saya dan saya tidak sabar untuk kembali lagi ke sini tahun depan," tutupnya.

Baca Juga: Klasemen Pembalap Superbike - Toprak Razgatlioglu Hat-trick, Alvaro Bautista Juara Dunia Superbike 2022 di World Superbike Mandalika

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa