Menjadi menarik lagi, saat itu dirinya mencetak waktu tanpa mengikuti rombongan atau slip stream pembalap lain.
Ditambah lagi, dari hasil Kualifikasi ATC Mandalika 2022 kali ini, Danish Hakim yang saat ini memimpin di Klasemen ATC 2022 hanya mampu menempati posisi ke-3.
Pembalap Malaysia ini hanya bisa mencetak bestlap 1;43,922 detik atau terpaut 0,509 detik dari Veda Ega.
Maka itu, jika melihat hasil dari bestlap yang dimiliki Veda Ega, maka bukan tidak mungkin Indonesia Raya berkumandang di Sirkuit Mandalika.
Ya, ketika pembalap muda Indonesia 13 tahun ini bisa mempersembahkan kemenangan di Sirkuit Mandalika.
Hasil Kualifikasi ATC Mandalika 2022 (12/11):
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR