Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

World Superbike Mandalika 2022

Jelang World Superbike Mandalika 2022, Kawasaki Dikabarkan Reuni dengan Juara Dunia Tom Sykes

R Alif P - Rabu, 9 November 2022 | 12:50 WIB
Jelang World Superbike Mandalika 2022, Tom Sykes dipastikan reuni dengan Kawasaki di WorldSBK musim depan
Fabrizio Porrozzi/Europeanrace.com
Jelang World Superbike Mandalika 2022, Tom Sykes dipastikan reuni dengan Kawasaki di WorldSBK musim depan

Baca Juga: Jadi Tempat Penentu Gelar Juara Dunia, Ini Jadwal Lengkap World Superbike Mandalika 2022 Akhir Pekan Ini

Dibandingkan Jonathan Rea yang gabung Kawasaki di 2015 saat tim ini sedang berada di posisi atas, Sykes justru juga dianggap sosok yang membawa pabrikan Akashi ini menuju posisi tertinggi di Kejuaraan Dunia Superbike.

Setelah hengkang usai 2018, Sykes sempat bersama BMW selama tiga tahun sampai 2021.

Dan setelah memutuskan mencoba peruntungan baru di ajang lain, Sykes akhirnya menjalani tahun 2022 kembali balapan di British Superbike (BSB).

"Aku sangat gembira gabung Kawasaki Puccetti Racing dan kembali ke paddock WorldSBK. Bertahun-tahun aku kagum dengan cara Manuel Puccetti menjalankan timnya, dengan mental yang dibangunnya di dunia balap," ujar Sykes dilansir GridOto.com dari Corsedimoto.

"Semua alasan ini membuatku mendapat motivasi besar menjalani musim 2023. Aku akan mendapat kesempatan besar lagi, yang mana itu adalah kembali ke keluarga Kawasaki lagi, untuk lanjut membangun hubungan yang sudah sangat kuat," jelasnya.

Editor : Fendi
Sumber : Corsedimoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Inilah Wujud Mewah Suzuki Jimny Arctic 2024, Tampilannya Serba Putih

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa