Meskipun berbeda kekentalannya, Kit Motor Quick Shine maupun Kit Motor Multiguna diklaim dapat menolak sinar ultraviolet (UV) dari sinar Matahari.
"Kedua cairan ini punya UV Guard yang melindung body atau permukaan yang dilapisinya dari kusam akibat sering terkena paparan sinar Matahari," klaim Regina.
"Sedangkan untuk Kit Motor Quick Shine punya kemampuan water beeding atau efek daun talas ketika terkena air hujan," tutupnya saat ditemui di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta Pusat.
Nah itu tadi perbedaan dua cairan poles yang gampang kita temui di bengkel ataupun swalayan itu.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR