Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Masuk Musim Hujan, Ini Ban Soft Compound yang Cocok Buat Jalan Basah

Isal - Rabu, 26 Oktober 2022 | 18:40 WIB
Ban soft compound  ada yang enggak cocok buat hujan
Pradana/GridOto.com
Ban soft compound ada yang enggak cocok buat hujan

Baca Juga: Lagi Ramai Ban Dual Compound Buat Motor, Apa Sih Kelebihannya?

"Pola atau kembangan pada ban soft compound itu berfungsi untuk membuang air sehingga lebih cocok buat jalanan basah," tambahnya.

Dede mengambil contoh ban soft compound besutan FDR.

"Ban soft compound FDR itu ada dua jenis, tipe MP27 itu ban soft compound buat jalanan atau trek kering," jelas Dede.

Pilihan ban soft compound FDR MP76 dan MP27
FDR Tire
Pilihan ban soft compound FDR MP76 dan MP27

"Sedangkan yang MP76 itu ban soft compound buat jalanan basah," tukasnya saat ditemui di Jalan Raya Parung Bingung No.17, Pancoran Mas, Depok, Jawa Barat.

Untuk dipakai harian sebaiknya gunakan tipe MP76 karena aman dipakai dalam kondisi jalan kering maupun basah.

Jadi jangan asal pakai ban soft compound juga untuk harian Sob.

Baca Juga: Michelin Mulai Jual Ban Buat Motor Listrik, Segini Harganya di Toko

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa