Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Mesin Mazda2 Ini Sudah Cangkok Turbo, Tenaga Tembus 222 DK

Luthfi Abdul Aziz - Selasa, 18 Oktober 2022 | 11:35 WIB
Modifikasi mesin Mazda2 bergaya street racing ini sudah suntik turbo dan interior keren
Xo-autosport
Modifikasi mesin Mazda2 bergaya street racing ini sudah suntik turbo dan interior keren

Beralih ke sektor interior, kemasan kabin juga tidak jauh dari kesan sporty dengan paduan warna merah dan aksen serat karbon.

Sebut saja bagian konsol tengah, panel pintu, dan juga dasbor sudah berhias aksen serat karbon yang memberi cita rasa agresif.

Tampilan kabin modifikasi Mazda2 lama ini pancarkan aura racing yang kental
xo-autosport.grandprix.co.th
Tampilan kabin modifikasi Mazda2 lama ini pancarkan aura racing yang kental

Sepasang jok depan ikut diganti dan kini memakai model semi bucket dari Mazda Speed dengan bahan kulit dan berwarna merah.

Sementara dasbor lebih atraktif pasang indikator lansiran Defi Advance CR, electric booster GReddy Protec B dan turbo timer.

Baca Juga: Komparasi Harga Toyota All New Vios, Lebih Murah Dibandingkan Honda City, Mazda2 Sedan, dan MG 5 GT?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa