Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Jazz GE8 Jubah Merah Racing, Bodi Dibubuhi Karbon, Kakinya Meaty

Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 15 Oktober 2022 | 14:53 WIB
Modifikasi Honda Jazz GE8 merah merona tampil agresif bergaya racing
Boxzaracing
Modifikasi Honda Jazz GE8 merah merona tampil agresif bergaya racing

Untuk menyeimbangkan dengan konsep modifikasi racing, sektor kaki-kaki Compact Hatchback besutan Honda ini ikut dibenahi.

Modifikasi Honda Jazz GE8 ditopang kaki meaty dengan pelek Volk Racing RE30
Boxzaracing
Modifikasi Honda Jazz GE8 ditopang kaki meaty dengan pelek Volk Racing RE30

Tongkrongannya sudah disetting lebih merunduk dan upgrade pelek lansiran Volk Racing RE30 ukuran 15x7 inci ET 30 berwarna bronze.

Lantas pelek ini dibungkus ban Toyo Proxes R888, berikut kaliper rem Endless yang terlihat kontras dan bersarang di dalamnya.

Baca Juga: Brio Buas Ini Bertampang Separuh Honda Jazz dan Banyak Dijejali Part Karbon

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Mitos Jelang Mudik, Buka Kap Mesin Tak Bikin Mesin Adem

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa