Banyaknya pembalap yang crash di awal sesi ini membuat red flag berkibar dan sesi dihentikan sementara sambil dilakukan pembersihan trek.
Selain angin kencang, para pembalap juga mudah terjatuh karena melaju dalam kondisi ban yang masih terlalu dingin.
Sehingga selain motor yang sulit dikendalikan karena angin, ban depan juga mudah kehilangan traksi dan jatuh.
Menjelang 10 menit berakhirnya sesi, juga sempat ada gerimis di sebagian area trek meskipun tidak sampai memaksa pembalap memakai ban basah.
Dengan kondisi yang cukup berbahaya, para pembalap yang terlalu menekan di 10 menit terakhir harus mengakhiri sesi di gravel.
Berikut hasil FP1 Moto2 Australia 2022:
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | MotoGP.com |
KOMENTAR