Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Electric Mobility (ELMO)

Ukuran Roda Mobil Listrik Pengaruhi Jarak Tempuh, Ini Penjelasannya

Radityo Herdianto - Jumat, 7 Oktober 2022 | 18:00 WIB
Ukuran Pelek Hyundai IONIQ 5 Signature 20 Inci
Radityo Herdianto / GridOto.com
Ukuran Pelek Hyundai IONIQ 5 Signature 20 Inci

Beratnya pelek membuat motor traksi butuh tenaga ekstra agar roda bisa bergulir.

"Ada beban tambahan, energi listrik yang dibutuhkan lebih besar sehingga konsumsi energinya lebih boros," terang Bonar.

Selain itu Bonar juga melihat dari satu rotasi roda ketika bergulir.

Hyundai Ioniq 5 tipe prime standard range
Ryan/GridOto
Hyundai Ioniq 5 tipe prime standard range

Baca Juga: Autonomous Driving Lebih Mudah Dipasang di Mobil Listrik, Ini Sebabnya

Dengan jarak yang sama, rotasi pelek yang lebih kecil bisa lebih banyak daripada ukuran pelek yang lebih besar.

"Untuk mencapai rotasi yang sama, jarak yang dibutuhkan lebih panjang," sebut Bonar.

"Jadi konsumsi jarak tempuh yang bisa diraih jadi lebih kemakan sehingga lebih pendek," jelasnya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa