"Air AC tercipta dari hasil kondensasi saat AC bekerja sehingga kemurnian airnya tinggi," jelas Hadi.
Hanya saja, menurut Hadi, dari proses kondensasi hingga air AC keluar mengalami beragam kontaminasi.
Seperti aliran air yang melewati jalur pipa besi atau partikel udara.
Baca Juga: Sudah Diisi Air Aki dari Pabrik, Ini Beda Aki Hybrid dan Aki Kering
"Meski air destilasi tapi air AC tidak sepenuhnya bebas mineral," tekan Hadi.
Jika digunakan, air AC yang tetap terkontaminasi unsur lain bisa memicu partikel besi ketika mengalami panas.
"Tambahan air AC bisa menyisakan partikel dari kandungan mineral di dalamnya, sel aki bisa rusak karena korosi," terang Hadi.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR