Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Aragon 2022

Jadi Korban Marc Marquez di Lap Pertama MotoGP Aragon 2022, Begini Kondisi Terbaru Fabio Quartararo dan Takaaki Nakagami

Rezki Alif Pambudi - Minggu, 18 September 2022 | 20:20 WIB
Fabio Quartararo dan Takaaki Nakagami terlibat crash lap pertama MotoGP Aragon 2022
MotoGP.com
Fabio Quartararo dan Takaaki Nakagami terlibat crash lap pertama MotoGP Aragon 2022

Sedangkan Nakagami harus diperiksa menggunakan sinar-X karena merasakan rasa sakit di bagian tangan kanannya.

Marc Marquez pun sudah meminta maaf kepada kedua pembalap atas kejadian ini.

"Aku kehilangan grip belakang di tikungan 3, dan Fabio menabrakku. Saat aku mengaktifkan holeshot saat keluar tikungan 7, motor terkunci dan bergerak ke kiri karena ada potongan bagian motor Fabio di belakang,"

"Ini benar-benar kesialan dan aku ingin meminta maaf kepada Taka dan Fabio," jelasnya.

Balapan MotoGP Aragon 2022 sendiri dimenangkan oleh Enea Bastianini yang merebut kemenangan dari Pecco Bagnaia setelah melewati pertarungan hingga lap terakhir.

Editor : Fendi
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa