Begitupun jika bertabrakan dengan klep, payung klep bisa bengkok yang membuat terjadinya kebocoran kompresi di ruang bakar.
"Makanya wajib diperhatikan betul spesifikasi dan dimensi busi yang akan digunakan sebagai pengganti," bilangnya lagi.
"Seandainya keadaan darurat dan harus pakai busi yang lebih panjang dari bawaan, wajib diganjal pakai ring busi tambahan. Tujuannya agar busi tidak mentok dan menghindari klep bengkok tadi," tutupnya.
Jadi jangan sembarangan ganti busi motor, selalu cek spesifikasi dan ukurannya sama dengan busi bawaan motor kalian.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR