Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jenis Transmisi Matik Low MPV, Pilih Stargazer, Avanza atau Xpander?

Dwi Wahyu R. - Senin, 29 Agustus 2022 | 22:00 WIB
Jenis transmisi matik Low MPV (LMPV), pilih Hyundai Stargazer, Toyota Avanza, Toyota Veloz, Mitsubishi Xpander, Daihatsu Xenia atau Suzuki Ertiga?
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Jenis transmisi matik Low MPV (LMPV), pilih Hyundai Stargazer, Toyota Avanza, Toyota Veloz, Mitsubishi Xpander, Daihatsu Xenia atau Suzuki Ertiga?

Kedua sisi masing-masing puli bisa bergerak ke kanan atau ke kiri sehingga lebar kedua puli bisa berubah (melebar atau menyempit).

Perubahan tersebut otomatis mengubah diameter sabuk di kedua puli dan rasio gigi yang dipakai.

Daihatsu Xenia
Harun/GridOto.com

Baca Juga: Beda Transmisi Matik Hyundai Stargazer sama Suzuki Ertiga Hybrid

Kalau dibedah lebih dalam lagi, walau sama-sama transmisi matik jenis CVT, tapi ternyata ada sejumlah perbedaan lho.

Kalau Mitsubishi Xpander transmisi CVT-nya sama kayak penjelasan di atas.

Yang berbeda di Toyota Veloz, Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, dan Hyundai Stargazer.

Toyota Veloz, Toyota Avanza, dan Daihatsu Xenia transmisi CVT-nya diberi split gear yang bekerja pada saat kecepatan tinggi.

Makanya transmisi matiknya diberi nama D-CVT (Dual Mode Continuously Variable Transmission).

Hyundai Stargazer Dalam Ajang GIIAS 2022
Radityo Herdianto / GridOto.com
Hyundai Stargazer Dalam Ajang GIIAS 2022

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa