Baca Juga: Suzuki Baleno Facelift Meluncur di GIIAS 2022, Harga Mulai Rp 262 Jutaan
Sekadar informasi, Suzuki S-Presso diluncurkan untuk mengisi segmen city car yang dinilai cocok dengan gaya hidup masyakat urban.
Sedangkan Suzuki Baleno facelift hadir dengan sejumlah perubahan dibanding pendahulunya.
Mulai dari tampilan yang lebih fresh, hingga beragam fitur tambahan yang disematkan pada hatchback andalan Suzuki ini.
Bicara soal harga, Suzuki S-Presso dijual mulai dari Rp 159,95 juta untuk tipe MT hingga Rp 168,95 juta untuk tipe AGS On The Road (OTR) Yogyakarta.
Sedangkan Suzuki Baleno Facelift dibanderol dengan Rp 267,85 juta untuk tipe MT dan Rp 279,85 juta untuk tipe AT.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
KOMENTAR