Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biar Aman Saat Dipakai, Karpet Mobil Aftermarket Wajib Ada Fitur Ini

Ryan Fasha - Senin, 29 Agustus 2022 | 09:00 WIB
Karpet mobil aftermarket
Karpet mobil aftermarket

Selain itu karpet mobil yang baik harus ada spike.

Spike adalah semacam duri yang ada di dasar karpet aftermarket.

Karpet mobil aftermarket memiliki spike
Karpet mobil aftermarket memiliki spike

Baca Juga: GIIAS 2022 Hadirkan Karpet Mobil Trapo, Bisa Tahan Sampai 10 Tahun

Spike juga berfungsi menghasilkan grip sehingga membuatnya enggak bergeser.

"Berbeda kalau enggak ada spike, saat diinjak maka akan terasa bergeser dan ini bikin kurang nyaman dan aman," jelasnya.

Jadi kedua fitur tadi bertugas cukup penting agar mengemudi aman tanpa takut pedal gas tersangkut.

Enggak lupa juga ukuran karpet mobil aftermarket harus sama dengan bawaan mobil.

Kalau terlalu lebar juga bisa menyebabkan masalah karena bisa terlipat.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa