Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Cemas, Ini Dampak Pakai Ban Kedaluwarsa Buat Sehari-hari

Angga Raditya - Rabu, 10 Agustus 2022 | 11:00 WIB
Ilustrasi ban mobil kotor
Dok. Auto Bild Indonesia
Ilustrasi ban mobil kotor

Karet ban yang mengeras menyebabkan daya cengkeram permukaan tidak selengket ketika masih lentur.

"Jalur pembuangan air dan angin juga jadi enggak optimal, makanya ban berumur tua jadi lebih berisik," lanjutnya.

Ilustrasi ban mobil benjol
GridOto.com

Baca Juga: Ban Mobil Benjol Sebesar Bakpau, Apakah Masih Bisa Diperbaiki? 

Selain itu ban yang berumur juga bisa menimbulkan banyak retakan halus di sekitar telapak ban.

"Retakan ini sebenarnya berbahaya, karena bisa membesar dan berpotensi bikin ban benjol," tegasnya.

"Apalagi kalau kondisi bannya kurang tekanan angin, memperbesar risiko benjol di tapak atau dinding ban," lengkapnya.

Meski begitu Bowie menekankan ban yang berumur tua tidak mungkin meledak tiba-tiba ketika dipakai.

"Selama tekanan anginnya benar dan tidak kurang, ban tidak akan meledak meskipun berumur tua," tandasnya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menolak Keras, Pecco Bagnaia Ungkap Bahaya Alat Komunikasi Radio MotoGP

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa