Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercedes-Benz V-Class Makin Berkelas, Ubah Simpel Bodi dan Kaki-kaki

Luthfi Abdul Aziz - Kamis, 28 Juli 2022 | 10:25 WIB
Modifikasi Mercedes-Benz V-Class tampil elegan usai dibendah Larte Design, Amerika Serikat
Tuningblog
Modifikasi Mercedes-Benz V-Class tampil elegan usai dibendah Larte Design, Amerika Serikat

Tampilan belakang V-Class ini jadi terlihat makin dinamis dengan tambahan stoplamp ala F1 dan pasokan double muffler di kedua sudut.

Sedangkan untuk menopang tongkrongan V-Class ini dipilih pelek model multi-spoke berwarna silver yang dibalut ban profil sedang.

Modifikasi Mercedes-Benz V-Class ditopang pelek multi-spoke berwarna silver
Tuningblog
Modifikasi Mercedes-Benz V-Class ditopang pelek multi-spoke berwarna silver

Selain modifikasi tersebut, pihak Larte Design tidak melakukan perubahan sama sekali pada bagian interior dan jantung pacu V-Class.

Mobil berbodi bongsor ini masih didukung mesin 4-silinder berkapasitas 2.000 cc yang merilis tenaga 211 dk dan torsi puncak 350 Nm.

Baca Juga: Mewahnya Kabin Mercedes-Benz V-Class OKCU Punya Mesin Espresso Segala

Baca Juga: Modifikasi Kabin V-Class Mewah Ala Lombardi, Enggak Perlu Waktu Lama!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Mobil dan Motor Koruptor Sitaan KPK Tak Melulu Dilelang, Bisa Juga Dikasih Cuma-cuma

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa