Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sensor TPS Aftermarket Banyak Dijual di Pasaran, Apa Efeknya ke Motor?

Uje - Senin, 25 Juli 2022 | 19:20 WIB
Sensor TPS Aftermarket Banyak Dijual di Pasaran, Apa Efeknya ke Motor?
BRT
Sensor TPS Aftermarket Banyak Dijual di Pasaran, Apa Efeknya ke Motor?

ilustrasi TPS BRT terpasang
Bintang Racing Team (BRT)
ilustrasi TPS BRT terpasang

"TPS ini punya sensor yang lebih sensitif terhadap bukaan gas, jadi mengirim sinyal ke ECU pun lebih cepat sehingga mesin jadi terasa lebih responsif," lanjut Richi yang bisa dikontak di nomor 0877-8749-3139..

"Terutama ketika kita riding dalam kondisi jalanan macet atau sering stop & go, pasti akan jadi terasa lebih responsif saat buka gas," tambahnya.

Selain itu, bahan dari sensor TPS aftermarket ini juga lebih bagus dan presisi dari standarnya yang diklaim bisa lebih awet. 

Jadi, penggunaan sensor TPS aftermarket ini bisa membuat respon terhadap bukaan gas jadi lebih cepat, mirip pakai gas spontan di motor karbu.

Nah, sekarang enggak bingung lagi tentang apa fungsi sensor TPS aftermarket buat mesin motor.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa