"Kalau o-ring ini rusak biasanya yang rembes bisa lebih parah dari kebocoran seal kruk as, makanya wajib waspada kalau motor tiba-tiba slip CVT," wantinya.
Biasanya kasus ini terjadi di motor-motor dengan jam terbang tinggi.
"Jadi sebaiknya langsung cek ke bengkel kalau mengalami masalah CVT slip di motor matic," tutup Batak.
Tuh, kalian cek saja dua bagian tadi saat servis CVT untuk mengatasi v-belt yang sering slip saat gas dibuka Sob.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR