Kuningnya itu adalah efek dari panas yang dihasilkan bohlam halogen.
"Semakin besar watt bohlam halogennya maka akan lebih beresiko bikin headlamp jadi kusam. Ditambah lapisan dalam mika headlamp sebenarnya seiring pemakaian semakin menipis juga," tegasnya.
"Sementara untuk motor yang sudah pakai LED biasanya mika headlamp tidak akan menguning, paling buram saja jika memang kondisinya sering dibiarkan kotor," tutupnya.
Nah itu tadi dua penyebab utama mika headlaml motor mudah kusam dan menguning.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR