Tenang, kami sudah siapkan galerinya.
Sebelum ke official image-nya, kami ingatkan lagi soal berapa harganya ya.
Kawasaki KLX230 S dibanderol Rp 49,9 juta sementara harga KLX230 SE ditawarkan Rp 54,9 juta on the road (OTR) Jakarta.
Oh iya, selain KLX230 S dan KLX230 SE, Kawasaki juga merilis versi supermoto-nya yang dilabeli dengan KLX230 SM yang pilihan warnanya akan kami hadirkan di artikel selanjutnya ya.
Langsung saja, berikut galeri pilihan warna Kawasaki KLX230 S dan KLX230 SE:
Baca Juga: Kepingin Punya Supermoto? KLX230 SM Masih Harga Promo, Bisa Dicicil Mulai Rp 1,4 Jutaan Per Bulan
Editor | : | Dida Argadea |
KOMENTAR