Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lebih Murah Dari Beli Pelek Baru, Segini Biaya Press Pelek Motor

Isal - Senin, 20 Juni 2022 | 18:20 WIB
Biaya press pelek motor di bengkel spesialis, masih lebih murah dari beli pelek baru
Uje
Biaya press pelek motor di bengkel spesialis, masih lebih murah dari beli pelek baru

Untuk press pelek motor jenis sport dan motor jenis bebek kalian harus merogoh kocek lebih dalam.

Soalnya, biaya press peleknya lebih mahal dari biaya press pelek motor matic berdiameter 12, 13 dan 14 inci.

Penyebab pelek motor peyang
Uje
Penyebab pelek motor peyang

"Sedangkan untuk pelek motor yang diameternya 17 inci dibanderol mulai dari Rp 200 ribuan per satu pelek," tuturnya saat ditemui di Jalan K.H.M. Yusuf Raya, Sukmajaya, Depok, Jawa Barat.

Namun biaya press pelek motor ini masih lebih murah ketimbang beli pelek baru,

Pelek baru di pasaran umumnya dijual dengan harga yang berkisar dari Rp 300 ribuan sampai Rp 700 ribuan.

Jadi cocok buat kalian yang ingin membuat manuver motor kembali stabil tanpa harus mengeluarkan dana banyak.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa