Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mitsubishi Lancer 1991 Menjelma Jadi Evo IV, Sangar Beraura Rally

Luthfi Abdul Aziz - Jumat, 17 Juni 2022 | 07:00 WIB
Modifikasi Mitsubishi Lancer 1991 tampil sangar bertransmormasi ala Evo IV
Xedoisong
Modifikasi Mitsubishi Lancer 1991 tampil sangar bertransmormasi ala Evo IV

Biar aura rally makin kental terasa, lengkung fender belakang juga dipasang kepet alias mud flap warna merah lansiran Ralliart.

Melihat ke buritan terlihat jelas aura Evo IV dari aplikasi sayap besar model gawang dan knalpot tunggal di sudut kiri bumper.

Eksterior Mitsubishi Lancer ini terasa lebih segar dan eye-catching dengan skema cat biru muda yang membalut seluruh tubuh.

Modifikasi Mitsubishi Lancer 1991 pakai pelek Enkei PF01 ukuran 17 inci
Xedoisong
Modifikasi Mitsubishi Lancer 1991 pakai pelek Enkei PF01 ukuran 17 inci

Berpadu mesra dengan warna emas dari pelek model multi-spoke Enkei PF01 ukuran 17 inci yang mengisi keempat ruang fender.

Sementara ground clearance yang relatif tinggi adalah penanda yang paling jelas bahwa ini adalah sedan Mitsubishi Lancer biasa.

Baca Juga: Trio Mitsubishi Lancer GTi Enggan Convert Evo, OEM Look Jadi Jawaban

Baca Juga: Nostalgia Aksi Ngebut Jackie Chan di Film Thunderbolt, Ingat Nggak? Pakai Mobil Mitsubishi Legendaris Ini Lho!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bos Toyota Ungkap Masih Ada Harapan Penjualan Mobil Meningkat Tahun Depan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa