"MGPA dalam hal ini sangat mendukung dan akan memfasilitasi pihak-pihak yang telah berusaha membuka sekolah balap di sirkuit Mandalika," tuturnya.
Ke depannya, MGPA akan melihat bagaimana kecocokan antara kedua belah pihak yang masih belum diungkap identitasnya ini.
Selain itu, MGPA juga akan mempertimbangkan sejumlah hal yang menjadi perhatian sebelum sekolah balap dibuka.
"Selama biaya ter-cover dan mendapatkan win-win solution dengan para pengusaha, maka kami akan menjajaki kerja sama ini," tutup Priandhi.
Artikel ini telah tayang di TribunLombok.com dengan judul Sirkuit Mandalika Akan Membuka Akademi Pembalap, MGPA Jajaki Kerja Sama dengan 2 Pengusaha
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | TribunLombok.com |
KOMENTAR