Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wuih! Skutik Baru SYM Tampangnya ala Vespa, Harga Mepet Yamaha Fazzio

Muhammad Farhan - Selasa, 21 Juni 2022 | 20:00 WIB
Tampilan panel instrumen SYM Fiddle 125 2022
SYM
Tampilan panel instrumen SYM Fiddle 125 2022

Bagian pengereman sudah dilengkapi cakram depan belakang, ditambah fitur CBS mirip skutik Honda.

Baca Juga: Gendong Mesin 2 Silinder, SYM Hadirkan Matic Gede Pesaing Yamaha TMAX

Nah salah satu keunggulan SYM Fiddle ada di mesinnya, 125 cc SOHC injeksi namun sudah berpendingin cairan.

Tenaganya sebesar 11,8 dk di 8.500 rpm dengan torsi maksimum 10,3 Nm di 6.500 rpm.

Mesin SYM Fiddle 125 dilengkapi radiator
SYM
Mesin SYM Fiddle 125 dilengkapi radiator

Motor ini punya bobot seberat 128 kg, soal topspeed diklaim bisa tembus hingga 99 km/jam.

Seperti Yamaha Fazzio dan Honda Scoopy, dimensi velg pakai 12 inci dibalut ban ukuran 110/70 depan dan 120/70 belakang.

Tersedia tiga pilihan warna, yaitu cool gray, charm green dan flawless white, SYM Fiddle dilepas dengan harga setara Rp 28,5 jutaan di Tiongkok.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Berteduh di Bawah Flyover Adalah Musibah, Pemotor Bisa Kena Denda Seperempat Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa