Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tarikan Mesin Motor Matic Berat dan Top Speed Tertahan, Cek Ini

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 9 Juni 2022 | 19:40 WIB
Kondisi pulley depan motor matic yang mengalami keausan
Nurul
Kondisi pulley depan motor matic yang mengalami keausan

Baca Juga: Belum Banyak Yang Tahu, Pulley Yamaha Fazzio Kini Ada Siripnya

Makanya, jika motor matic kalian mengalami gejala seperti sudah kurang responsif dan top speed agak tertahan, coba cek bagian pulley depan.

Jika sudah ada cekungan yang cukup parah bisa jadi itu yang menjadi biang masalahnya.

Perbedaan pulley yang aus (kiri) dan pulley kondisi baru (kanan)
Nurul
Perbedaan pulley yang aus (kiri) dan pulley kondisi baru (kanan)

"Keausan pulley depan ini biasanya terjadi pada motor yang usia pakainya tinggi. Seperti berumur lebih dari 3 tahun atau sudah menyentuh 50.000 km pemakaian," tutupnya.

Tuh, jadi coba cek bagian pulley depan jika motor kalian mengalami beberapa gejala tadi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Mahasiswa Terancam Hukuman Mati, Bermula Kesepakatan Gadai Motor Rp 8 Juta di Kaki Gunung Salak

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa