Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buat Jaga-jaga, Periksa Kabel Bodi Kalau Usia Motor Sudah Segini

Isal - Kamis, 9 Juni 2022 | 18:20 WIB
Ilustrasi kabel bodi
Farhan
Ilustrasi kabel bodi

"Jika kabel bodi motor sudah keropos, saat setang digerakan speedometer bisa tiba-tiba mati sendiri. Kemudian tombol-tombol di saklar itu enggak langsung aktif saat ditekan," tuturnya saat ditemui di Jalan Raya Kartini No.33A, Pancoran Mas, Depok.

Jadi, jika motor kalian umurnya sudah menginjak 5 tahun ke atas sebaiknya periksa kondisi kabel bodi.

Asalkan kelistrikan motor dalam kondisi standar dan tidak melakukan modifikasi seperti potong dan sambung kabel,  usia pemakaian kabel bodi motor bisa 10 sampai 15 tahun.
Isal/GridOto.com
Asalkan kelistrikan motor dalam kondisi standar dan tidak melakukan modifikasi seperti potong dan sambung kabel, usia pemakaian kabel bodi motor bisa 10 sampai 15 tahun.

Untuk memeriksanya kalian bisa fokus pada kabel bodi yang sering dialiri arus, misalnya pada kabel lampu utama (headlamp) atau kabel pengisian dari spul.

Periks juga kondisi soket atau connector, jika sudah berumur biasanya jadi getas dan mudah patah.

Dengan melakukan pemeriksaan berkala kalian bisa mencegah motor tiba-tiba mati saat digunakan yang tentu bakal merepotkan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Berteduh di Bawah Flyover Adalah Musibah, Pemotor Bisa Kena Denda Seperempat Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa