Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula E

Manfaatkan Kesalahan JEV, Edoardo Mortara Amankan Kemenangan di Balapan Pertama Formula E Jerman 2022

Muhammad Rizqi Pradana - Minggu, 15 Mei 2022 | 07:15 WIB
Edoardo Mortara (Venturi Racing) berhasil mempertahankan pimpinan untuk menjadi pemenang seri pertama Formula E Jerman 2022.
venturiracing.com (Carl Bingham/LAT)
Edoardo Mortara (Venturi Racing) berhasil mempertahankan pimpinan untuk menjadi pemenang seri pertama Formula E Jerman 2022.

Lotterer menyudahi balapan di posisi keempat, di depan, Mitch Evans (Jaguar) dan rekan satu timnya sendiri yaitu Pascal Wehrlein di posisi lima dan enam.

Di posisi ketujuh adalah Sam Bird, yang juga menjadi salah satu pembalap yang merangsek naik setelah mengawali balapan dari posisi 15.

Antonio Felix Da Costa (DS Techeetah) dan Alexander Sims (Mahindra) finish di posisi kedelapan dan kesembilan.

Sementara rekan satu tim Vandoorne yaitu Nyck de Vries menutup posisi sepuluh besar pada balapan pertama Formula E Jerman 2022.

Berikut hasil lengkap balapan pertama Formula E Jerman 2022:

Hasil lengkap balapan pertama Formula E Jerman 2022.
FIA Formula E
Hasil lengkap balapan pertama Formula E Jerman 2022.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Calya Termurah Dijual Cuma Segini, Cocok Buat Libur Natal dan Tahun Baru 2025

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa