Ia merasa termotivasi berjuang untuk menang, berjuang untuk hasil yang baik.
Dalam wawancara itu, tanpa rencana Suzuki keluar dari MotoGP, Joan Mir bilang sudah sejak 2021 ada rumor bahwa ia akan menjadi rekan setim Marc Marquez dalam waktu dekat.
Apakah itu pada tahun 2023?
“Tentu saja saya berani. Saya mengatakan ini karena dia telah mengalahkan semua orang yang berani berbagi garasi dengannya,” kata Joan Mir, dikutip GridOto.com dari motosan.es.
“Mari kita lihat, jelas bagi saya bahwa Marc memang yang terbaik dalam sejarah, tetapi menjadi rekan setim Marc tidak akan mengintimidasi saya…,” ujarnya.
Wah, berarti Joan Mir mengancam posisi Pol Espargaro nih, yang baru bergabung di tim Repsol Honda sejak 2021.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Motosan.es |
KOMENTAR