Situasi di kawasan rehat tersebut penuh disesaki pemudik, sehingga diputuskan untuk ditutup.
Alhasil, banyak pemudik yang hendak beristirahat berhenti di bahu jalan.
Tentu saja dengan ditutupnya Rest Area KM 57, membuat rest area setelahnya ikut dipadati oleh pemudik dan menyebabkan kemacetan.
Untungnya Rest Area KM 207A Tol Palimanan-Kanci masih dibuka, meski tidak kalah padat oleh pemudik.
Setelah mengisi perut dan mengisi bensin, saya langsung ngegas menuju Semarang.
Baca Juga: Bagasi BMW 218i Gran Coupe Punya Banyak Tempat Penyimpanan, Praktis Banget Buat Holiday Fun Drive!
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
KOMENTAR