Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2022

Chevrolet Sebar Teaser Corvette Hybrid, Akan Ada Versi Listrik Juga!

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Selasa, 26 April 2022 | 20:45 WIB
Teaser Chevrolet Corvette Hybrid.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Teaser Chevrolet Corvette Hybrid.

Sedikit informasi mengenai mesin, Chevrolet Corvette dibekali mesin V8 aspirasi normal berkapasitas 6.162 cc.

Berkode LT2, mesin V8 overhead valve (OHV) ini menghasilkan tenaga 496 dk dan torsi 637 Nm.

Teaser Corvette Hybrid.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Teaser Corvette Hybrid.

Baca Juga: Chevrolet Corvette Z06 Dilelang, Harga Setara 176 Unit Avanza Termahal

Potensinya mesin tersebut berpadu dengan motor listrik yang menggerakkan roda depan dan baterai.

Bagaimana dengan Corvette listrik? Mengutip dari unggahan Mark Reuss, President General Motors, Corvette listrik akan memakai teknologi Ultium GM.

Tentu saja hal ini membuka potensi Corvette listrik berbagi teknologi penggerak dan baterai dengan GMC Hummer EV dan Cadillac Lyriq.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kompetisi Berakhir, Ini yang Terjadi pada Motor Bekas MotoGP 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa