Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kampas Rem Baru Dipasang Kok Tidak Pakem, Ternyata Ini Alasannya

Uje - Selasa, 26 April 2022 | 16:40 WIB
Mendeteksi tingkat keausan kampas rem juga bisa dilakukan dengan melihatnya langsung
Ruslan Abdul Gani
Mendeteksi tingkat keausan kampas rem juga bisa dilakukan dengan melihatnya langsung

"Paling kalau kalian pakai 10-20 km sudah mulai terasa pakem seperti biasa," yakinnya.

Jika kalian tidak sabar dan ingin kampas rem langsung terasa pakem, ada cara yang bisa dilakukan.

Ganti kampas rem Ninja 250
Rudy.H

"Bisa diatasi lebih cepat dengan cara mengamplas kampas rem barunya sebelum dipasang," terangnya lagi.

"Namun, memang sebaiknya usai ganti kampas rem hindari kebut-kebutan karena bisa berbahaya saat kalian rem mendadak tapi motor tidak langsung berhenti," tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan BeAT atau Vario, Ini Motor Matic Honda Yang Paling Laris di Bali

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa