Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pengerjaan Tol Sibanceh Terkendala di Beberapa Titik, Ternyata Ini Penyebabnya

Ruditya Yogi Wardana - Minggu, 17 April 2022 | 13:33 WIB
Ilustrasi jalan tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh).
Dok. PT Hutama Karya
Ilustrasi jalan tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh).

Baca Juga: Dari Lampung Sampai Palembang Mulus, Menteri PUPR Umumkan Tol Bakauheni-Palembang Siap Dilalui Pemudik

Atas dasar itu, pihak Hutama Karya pun meminta Gubernur Aceh Nova Iriansyah untuk segera menggelar rakor lintas instansi.

Langkah ini perlu dilakukan agar pembebasan lahan yang masih bermasalah bisa dipercepat sambil mengevaluasi segala hal yang sudah dilakukan selama pengerjaan tol Sibanceh.

"Dengan adanya rakor lintas instansi, Pemerintah Aceh akan memperlancar lagi kerja lapangan yang sedang dijalankan olhe pihak Hutama Karya guna menyelesaikan tol Sibanceh," tutur Muhammad.

Perlu diketahui, jalan tol Sibanceh punya bentang sejauh 74 Km dan terbagi dalam lima seksi.

Untuk sekarang, sudah ada dua seksi yang dioperasikan yakni Seksi 4 Indrapuri-Blang Bintang (14 Km) dan Seksi 3 Jantho-Indrapuri (16 Km).

Sementara tiga seksi lainnya yakni Seksi 1 Padang Tiji-Seulimeum (25 Km), Seksi 2 Seulimeum-Jantho (6 Km0 dan Seksi 5 Blang Bintang-Kutabaro (8 Km) bakal beroperasi pada Oktober 2022 mendatang.

Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul Pembangunan Jalan Tol Sibanceh Masih Terkendala.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Serambinews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Otomotif Group Berduka Cita, Nanang Baso Salah Satu Founder Berpulang

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa