Baca Juga: Ini Kesalahan Saat Mencuci Helm yang Bisa Bikin Busa Jadi Kempes
Selanjutnya, sisi kanan dan kirinya dibor untuk membuat dudukan strap helm.
Lalu ditambah dengan pemasangan bagian dalam helm, seperti styrofoam dan busa bagian dalam agar menyerupai helm asli.
Sejumlah netizen yang melihat video itu pun langsung memberikan komentar yang bernada jenaka.
"Anti penyok dan anti pecah, tapi bikin leher pegal," tulis akun TikTok @terpaksagantinama.
"Buat beli makan pas di Yogyakarta," timpal akun TikTok @kingoffjp.
"Rekomendasi helm buat warga Yogyakarta," balas akun TikTok @yaudahiyah242.
@claclouis ♬ original sound - ???????????????? ????????????????????
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | TikTok @claclouis |
KOMENTAR