Meski begitu sampo mobil dengan asam tinggi juga berguna dipakai di bagian bodi mobil.
Dengan catatan digunakan untuk membersihkan kotoran seperti stone chip atau kerak lumpur.
Baca Juga: Cuci Mobil dengan Air Bertekanan Tinggi? Begini Cara yang Disarankan
"Saat dibasuh dengan sampo langsung segera dibilas agar reaksi korosif tidak sampai ke cat mobil," saran Stanley.
"Sebab kotoran jenis tersebut kalau di bodi dipaksa diusap malah jadi baret," imbuhnya.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR