Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Listrik Pakai Baterai Jenis Lithium-Ion, Ini Alasannya

Radityo Herdianto - Kamis, 14 April 2022 | 05:00 WIB
Baterai Lithium-ion Polymer yang Dipakai Hyundai Kona Electric dan Hyundai Ioniq Electric
Hyundai Motors Indonesia
Baterai Lithium-ion Polymer yang Dipakai Hyundai Kona Electric dan Hyundai Ioniq Electric

"Namanya baterai akan mengalami penurunan battery health, tapi penurunan lithium-ion lebih rendah," papar Bonar.

Lithium-ion juga punya serapan daya listrik yang besar dengan ukuran yang kecil.

Padahal belum ada harganya, mobil listrik Hyundai IONIQ 5 sudah dipesan lebih dari 800 unit.
Radityo Herdianto/GridOto
Padahal belum ada harganya, mobil listrik Hyundai IONIQ 5 sudah dipesan lebih dari 800 unit.

Baca Juga: Servis Berkala Mobil Listrik, Hanya Ini Spare Part yang Diganti

Hal ini membuat konstruksi battery pack bisa dibuat seringkas mungkin.

"Bobot mobil listrik bisa dirancang lebih ringan, juga tidak makan tempat kabin mobil," tutur Bonar.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasannya Bikers di Bali Banyak Cari Honda Stylo 160 ABS Ketimbang Tipe CBS

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa