Hal ini memungkinkan gas buang NOx yang dihasilkan akan jauh lebih ramah lingkungan.
Selain itu ada juga teknologi Diesel Particulate Filter (DPF).
DPF ditempatkan di saluran gas buang berbentuk seperti sarang lebah dengan bahan slicone carbide.
Baca Juga: Upgrade Turbo Mesin Diesel Perlu Ganti Injektor, Ini Alasannya
"Kalai DPF biasanya terdapat pada mobil penumpang, tujuannya memang juga menyaring partikel karbon halus yang keluar dari proses pembakaran," bebernya.
Jadi banyak banget teknologi yang memang mendukung agar emisi gas buang mesin diesel bisa ditekan.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR